Apa yang membuat Allah Tersenyum?

Tuhan kiranya tersenyum kepadamu.... bilangan 6:25 (NLT)

tersenyumlah padaku, hamba-Mu; ajarilah aku cara yang benar untuk hidup. Mazmur 119:135 (Msg)

Allah tersenyum ketika kita mengasihi Dia di atas segalanya.
nuh mengasihi Allah lebih dari segala yang lain di dunia, bahkan ketika tidak seorangpun mengasihi Allah!
"nuh senantiasa mengikuti kehendak Allah dan hidup dalan hubungan yang erat dengan Dia"
"Aku tidak mengingini kurban-kurbanmu; Aku mengingini kasihmu. Aku tidak mengingini persembahan-persembahanmu; yang kuingini ialah agar kamu mengenal Aku".

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Apa yang membuat Allah Tersenyum?"